Kamis, 15 Juni 2017

Cara Mudah Bikin Aplikasi di Android dengan AppsGeyser (dari PPT ke APK)

Hello Historian......

Belakangan ini android udah jadi hal yang booming dan hampir semua orang g bisa lepas dari android untuk sekedar bersosmed ria atau pake aplikasinya. Nah untuk membuat aplikasi di android atau dimana saja, biasanya kamu dituntut untuk memiliki kemampuan membaca bahasa pemograman, akan sangat sulit kan jika kamu tidak memiliki kemampuan tersebut tetapi kamu ingin membuat sebuah aplikasi yang bisa bermanfaat bagi banyak orang? Nah, jawabannya kali ini, jika kamu ingin membuat sebuah aplikasi atau minimal membuat aplikasi di android yang sederhana sebagai langkah awal, sekarang kamu tidak perlu lagi membutuhkan skill coding, karena saat ini sudah cukup banyak layanan yang bisa membantu kamu membuat aplikasi, yang salah satunya membuat aplikasi di android dengan cara yang lebih mudah. Pak Aries pilih kali ini adalah aplikasi AppsGeyser. Sebagai seorang guru tentunya memiliki media PPT sudah hal yang bisa namun PPT itu akan jadi barang usang jika tampilannya g dimupdate dan upgrade ya minimal mendekatkan media guru pada siswa dan khalayak umum itu penting lho. 
Nah dalam tulisan kali ini kita akan membahas gimana cara mudah bikin apk (aplikasi yang bisa di putar di android) menggunakan AppsGeyser. Yuk cek kawan.....

Cara Online Converter Semua File Dengan Mudah

Hello Historian......
Berikut ini ada fasilitas yang dinamakan free all file converter online, yang bisa anda akses secara online untuk mengkonversi semua file yang anda punya ke dalam bentuk lain sesuai dengan jenis file dan format outpout yang anda inginkan. Sehingga dapat membantu anda mengubah semua file-file anda sesuai dengan input dan output yang anda perlukan dengan online.

Adalah sebuah situs bernama Free File Convert (http://freefileconvert.com), yang bisa anda akses secara online melalui internet untuk membantu anda meng-convert/merubah file-file anda ke dalam format lain sesuai dengan input dan output file yang anda inginkan. Setelah anda membuka halaman web tersebut akan tampil seperti gambar di bawah ini:

Membuat Apk dari File PPT

Hello Historian......

File presentasi (pptx) yang biasa anda gunakan untuk mengajar di depan kelas, medical dapat anda buat versi apk-nya  sehingga dapat dibuka di perangkat HP Android tanpa menggunakan aplikasi bantuan seperti KingOffice, viagra Docs To Go dan seterusnya.
Ada 2 langkah yang harus dilakukan untuk membuat file ppt/pptx ini menjadi file apk, yaitu mengkonversi ppt/pptx menjadi file WTPPT dan men-generate file WTPPT menjadi file APK. Hasil dari konversi ini berupa file apk yang dapat anda install dan dijalankan pada hp android anda.
Aplikasi file presentasi yang sudah jadi, jika dijalankan akan memiliki tampilan yang sama dengan ketika dijalankan pada PC/Laptop, termasuk jika terdapat animasi, video, atau hyperlink.

Laporan Kunjungan ke Melbourne Australia 2017 (Pemenang IDL 2016)

Hello Historian......

Berikut adalah laporan kunjungan ke Melbourne Australia dari Pemenang Indonesia Digital Learning 2016 yang dilaksanakan pada Mei 2017.
Silahkan di baca ya....

Liputan Bootchamp Indonesia Digital Learning 2016

Hello Historian......

Mengenang Bootcamp My Teacher My Hero (MTMH) 2016, sick kegiatan terakhir yang saya lakukan sebelum Ramadhan, saya ingin sedikit berbagi pengalaman kepada siapa saja yang tertarik untuk mengikuti kompetisi MTMH yang rutin diadakan oleh Indonesia Digital Learning (IDL). Semoga pengalaman saya ini bisa dijadikan acuan oleh calon peserta MTMH 2017 agar bisa lolos ke 45 besar, 17 besar dan 8 besar.

Liputan Indonesia Digital Learning 2015

Hello Historian......

Akhir tahun 2015 ini agaknya menjadi hari-hari yang padat dengan aktivitas kompetisi. Perayaan Hari Guru Nasional yang jatuh pada tanggal 25 November memang selalu dimeriahkan dengan berbagai kompetisi yang bertema pendidikan yang diikuti oleh para guru di seluruh Indonesia.
Tahun 2015 ini setidaknya ada 6 karya tulis yang saya ikutkan dalam lomba, yaitu Lomba Karya Ilmiah dan Inovasi Pembelajaran (KIIP) Guru SMK 2015, Lomba 21st Century Learning Design oleh Microsoft, Lomba Microsoft Innovative Educator (MIE) 2015, Simposium Guru, Lomba Inovasi Guru Kreatif Astra, dan Lomba Indonesia Digital Learning (IDL) –My Teacher My Hero oleh Telkom Indonesia bekerja sama dengan Persatuan Guru Republik Indonesia (PGRI).
Alhamdulillah, 5 dari 6 karya yang saya kirimkan, telah berhasil mendapatkan penghargaan, kecuali Simposium Guru (yang penuh dengan kontroversi itu..he..he…). Dan IDL-MTMH menjadi puncak dari seluruh aktivitas lomba yang saya ikuti di tahun 2015 ini. ðŸ˜€