Kamis, 11 Agustus 2016

Ayo Bakar Otak

Hello Historian......

Salam SAMISANOV (satu minggu satu inovasi)
Di pertengahan minggu kelas xi ips sejarah peminatan pak Aries Prasetyamencoba berinovasi dengan melaksanakan sebuah cara bernama "Bakar Otak"
Gmn prosesnya? 
-kelas dibagi menjadi 5 kelompok (berdasarkan materi hari itu yaitu 5 kerajaan islam di indonesia)
-tiap kelompok mendapat jatah 1 kerajaan yg wajib dihafalkan dan nanti akan diceritakan kembali
-tiap kelompok membagi "jatah" hafalan untuk tiap anggotanya sehingga semua anggota punya tanggung jawab menghafal materi
-durasi menghafal krg lbh 15 menit (disini tantangannya dan guru akan bisa melihat gaya belajar siswa dlm menghafal materi secara singkat waktu seperti apa.... Ini bisa dipake bahan penelitian dan masukan kedepannya untuk siswa agar bisa belajar efektif spt apa... Ok)
-setelah waktu hafalan selesai, selanjutnya tiap kelompok tdk boleh lg membuka catatan atau materi hafalannya (bersiap untuk adu otak di depan kelas) 

-kelompok di adu dengan berhadapan dan saling menceritakan bagian2 bafalan masing2 (disini akan terilihat tingkat konsentrasi siswa dlm menjelaskan materi hafalan)
-guru menilai hasil presentasi tiap siswa dlm kegiatan tsb (yaitu siswa yg lancar menjelaskan dan paham apa yg di presentasikan akan mendapat nilai + buat kelompoknya, tapi jika ada siswa yg blank alias g hafal dan menyerah / pas maka akan memberi nilai - bagi kelompoknya, inilah yg akan menentukan nilai akhir dari kelompok dalam bakar otak)
-melalui metode ini siswa diajarkan ttg belajar efektif, menghafal cepat, belajar tanggung jawab dan tentunya pemahaman materi secara instant (setelah metode ini guru wajib mengupas lebih lanjut materi agar siswa lebih paham dgn materi yg dibahas)
Mudah dan simple kan
*kita bisa tau spt apa gaya belajar siswa dan tingkat konsentrasi mereka serta tanggung jawab thd kelompoknya
Colek dulu para master
*maaf kalo g berkenan di tag.... Makasih
Masih dalam PBM Sejarah wajib Pakaries Ok
Bersama pak aries
‪#‎SejarahMakinEksis‬















Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Silahkan tinggalkan komentar anda tentang tulisan ini.....